Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2025

ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL 2024/2025 SD NEGERI PORDAPOR I KECAMATAN GULUK-GULUK KABUPATEN SUMENEP

Gambar
ASESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER GANJIL 2024/2025 Apa kabar ??? semoga selalu dalam keadaan sehat ya…..      Pada tanggal 25 November - 02 Desember 2024 SD Negeri Pordapor I telah melaksanakan Asesmen Sumatif Akhir Semester (ASAS)  Ganjil. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa-siswi kelas 1 sampai dengan kelas 6. Siswa-siswi kelas 1 sampai dengan kelas 6 mengerjakan dengan menggunakan  paper  sementara khusus  kelas 5 menggunakan Paperless dengan menggunakan google from dalam rangka menyesuaikan pembelajaran di era digital ini . Dalam pengerjaannya, anak-anak kelas 5 diwajibkan untuk membawa perangkat HP/tab atau menggunakan perangkat Chromebook yang disediakan oleh sekolah.      ASAS Ganjil ini merupakan salah satu cara untuk menilai pencapaian anak-anak selama satu semester pertama. Materi yang diujikan dalam ASAS merupakan materi dari awal, yaitu TP pertama hingga TP terakhir semester ganjil.  Hal ini tentu membuat anak-anak bela...